Chat Time II

783 7 1
                                    

Masih ingat dengan dua insan yang sempat saling menaruh hati namun tidak sampai mengikat janji?

Pertemuan singkat yang patut dikenang bukan dikubur. Dua insan yang sempat menghibur meski harus kembali dipatahkan realita.

Selain dari cerita, apa saja sih yang pernah dibahas oleh Aksa dan Raya lewat SMS?

Mungkin dari teman-teman ada yang masih penasaran.

Ini adalah pesan Aksa untuk Raya

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Ini adalah pesan Aksa untuk Raya. Seperti bukan Aksa yang notabenenya galak, melainkan Aksa yang bucin kepada Raya.

Selain marah-marah, cowok satu ini sepertinya sangat suka menjaili Raya. Seperti contoh di atas.

Masih ingat dengan sifat Aksa yang pemarah? Meskipun kerap membuat Raya marah, sedih, kecewa, pria itu selalu tak lupa mengucapkan kata maaf

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Masih ingat dengan sifat Aksa yang pemarah? Meskipun kerap membuat Raya marah, sedih, kecewa, pria itu selalu tak lupa mengucapkan kata maaf.

Memang sudah sepatutnya, jika kita memiliki salah kita harus minta maaf.

Aksa juga sepertinya sangat gemar bertemu dengan Raya. Salah satu hobbynya meskipun sekarang itu tak dapat lagi terulang.

Aksa punya jalannya, dan Raya punya pilihannya.

Siapa juga yang gak nyangka kalau Raya pintar gombal? Meskipun polos, Raya ini sudah pernah pacaran lho

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Siapa juga yang gak nyangka kalau Raya pintar gombal? Meskipun polos, Raya ini sudah pernah pacaran lho. Altair buktinya.

Bukan Aksa namanya kalau tidak bucinnya Raya

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Bukan Aksa namanya kalau tidak bucinnya Raya.

Selain dari itu, ada juga nih chat Raya ke Aksa.

Ini waktu mereka habis belajar bareng dan buku matematika Raya gak keliatan

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Ini waktu mereka habis belajar bareng dan buku matematika Raya gak keliatan. Kira-kira dimana, ya?

Apasih yang enggak buat Aksa? Masalah apapun akan terlihat sepele jika dengannya

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Apasih yang enggak buat Aksa? Masalah apapun akan terlihat sepele jika dengannya.

Dan ... siapa coba manusia yang tidak tertekan dengan Aksa? Wah, sepertinya hanya Raya.

Pujian gadis itu juga bukan main.

Nah

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Nah. Meresahkan banget, kan? Raya nih yang pelupa orangnya.

Ternyata ... bukunya ada di kolong meja. Farel yang lagi bersihin rumah, gak sengaja liat bukunya terbuang. Karena Farel itu baik, ganteng, pengertian, dan rajin menabung, alhasil pria itu memungut buku Raya dan mengembalikannya.

Waduh ....

Raya teledor, ya.

Memang, setiap detik yang sudah dilewati adalah masa lalu. Dan setiap detik yang akan datang adalah masa depan.

Siapa yang bisa mengetahui masa depan? Setinggi apapun kita, kita gak akan bisa melihat besok.

Sama halnya dengan kisah Aksa dan Raya.

Mereka bersatu hari ini, bukan berarti mereka juga untuk esok.

Kita punya pilihan, tapi Tuhan yang tentukan.

Setiap orang pasti memiliki masa lalu. Baik itu yang ingin dikenang atau dibuang.

Bagi Aksa. Bertemu dengan Raya adalah sebuah masa lalu yang menyenangkan meskipun akhirnya menyakitkan.

Tapi, tak perlu khawatir. Aksa itu orangnya kuat. Ia sudah punya hidupnya sendiri.

***

You've reached the end of published parts.

⏰ Last updated: Aug 08, 2023 ⏰

Add this story to your Library to get notified about new parts!

Aksa Harsa ✓Where stories live. Discover now