46. Anugrah Vs Four Quen: Tactics

279 30 10
                                    

   'Hampir seminggu aku berada didunia ini dan aku sudah mengetahui beberapa hal. 2 Hari disini sama dengan waktu semalaman aku tidur didunia nyata, rasa sakit yang kualami pun juga terasa sangat nyata dan....... Mode Slow Motion hanya bisa aktif saat nyawaku terancam, tapi.....' (Kata Anugrah dalam hati).

Mode Flasback ON.

   "Shockbolt (Petir kejut)" Tiba - tiba Alice melancarkan serangnya, seranganya seperti sambaran petir bewarna merah, tapi tidak terlihat begitu berbahaya. Dilihat dari namanya serangan itu bertujuan untuk melumpuhkan lawan.

    "Xiomi, malam ini kita akan melakukan sampai 3 ronde, tidak, tapi 10 ronde!" Sementara itu Alice sudah sangat percaya diri dan berlari ke arah Xiomi dengan mata Love - Love.

   Sementara itu Anugrah hanya berdiam diri dengan wajah santainya.

   Petir itu semakin mendekat, semakin mendekat dan.....

   "Ting" Dan untuk ke sekian kalinya, Anugrah kembali ke mode Slow Motion dan membelokan petir itu ke atas dengan sebelah tangannya.

Mode Flashback OFF.

   'Mode Slow Motion bagaikan skill pasif, yang hanya bisa aktif jika serangan musuh terbilang cukup untuk mengancam nyawaku. Tapi serangan Alice tadi, aku bisa menduga kalau seranganya tidak bertujuan untuk membunuhku, tapi bertujuan melumpuhkanku. Lalu bagaimana caraku menggunakan mode Slow Motion itu?.......' (Kata Anugrah dalam hati).

Mode Flashback ON.

   "Shockbolt (Petir kejut)" Tiba - tiba Alice melancarkan serangnya, seranganya seperti sambaran petir bewarna merah, tapi tidak terlihat begitu berbahaya. Dilihat dari namanya serangan itu bertujuan untuk melumpuhkan lawan.

   Ketika Alice mulai melancarkan serangannya, Anugrah terlihat berdiam diri, akan tetapi sebenarnya dia sedang menahan nafasnya. Anugrah menahan nafasnya terus sampai jantungnya berdegup sangat kencang. Sementara itu Sambaran petir itu sudah sangat dengan bersamaan dengan jantung Anugrah yang sudah sangat harus menghirup udara tersebut. Lalu.....

   "Ting" Anugrah kembali ke mode Slow Motion.

Mode Flashback OFF.

   'Tapi ada satu cara lagi agar mode ini bisa aktif, salah satunya adalah dengan membuat diriku hampir mati. Menahan nafas seperti tadi sepertinya cukup untuk mengaktifkan mode Slow Motion' (Kata Anugrah dalam hati).

   "Mengejutkan sekali, aku masih sangat penasaran bagaimana caramu melakukannya, biarpun begitu aku tidak akan melepaskan kesempatan kencan ini" Kata Alice yang mulai mengeluarkan Aura hitam yang terlihat sangat kuat.

   Aura kuat milik Alice membuat yang ada disana menjadi terkejut.

   "Auranya kuat sekali!" Kata Anggota kerajaan (1).

   "Benar - benar luar biasa!" Kata Anggota kerajaan (2).

   "Yang boleh menjamak tubuhnya..... Cuma aku seorang!" Kata Alice yang tersenyum antusias.

   'Ini mulai gawat' (Kata Anugrah dalam hati yang wajahnya mulai serius).

   "Hoi, Alice?!" Kata Clara.

The Retun Of Hero [SUDAH TERBIT, TERSEDIA DI TOKOPEDIA, BUKALAPAK DAN SHOPEE]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang