Kenapa harus ada coret-coret seragam?

886 101 18
                                    

Kadang habis UN, gue suka heran sama orang yang coret-coret seragam. Apa esensinya?

Kan sayang seragam yang seharusnya bisa disumbangin ke yang enggak mampu malah ditumbalin jadi objek kepuasan semata.

Gibran : "Mon, sekolah enggak ada coret-coret, 'kan?"

Salman : "Kagak, wong ada polisi depan sekolah. Dari tahun jebot sekolah ambis kebanggaan kita ini enggak ada ritual gituan, Bran."

Gibran : "Alhamdulillah, deh."

Sekolah kalian ada, enggak, yang begitu?

Indonesian SHS ProblemsTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang