SAN

593 149 19
                                    

Happy Reading♡

***

Junkyu kembali ke taman dengan rasa bingung dipikirannya. Ia terus memikirkan mengapa sosok tadi mengusir nya? Ralat lebih tepat nya hanya menyuruh ia dan teman-teman nya pergi dari taman ini.

Dari kejauhan terdengar suara gelak tawa dan teriakan dari teman-teman nya.

"YAK JEONGWOO JANGAN MANJAT POHON!!" Teriak Hyunsuk

"WOO CARI MANGGA YANG MATENG YA!"

"INI POHON JAMBU. GOBLOK!"

"Astaga rame amat dah," heran Junkyu

"Lah om tante nya mana?" Lanjutnya bertanya ke Yoshi

"Udah balik duluan tadi, katanya ada urusan penting." Jawab Yoshi sembari asik menikmati kehebohan disana.

Junkyu hanya ber oh mendengar penuturan Yoshi, ya ampun hampir saja ia lupa dengan tujuan awalnya.

"BANG HYUNSUK BALIK YOK!" Teriak nya

"SABAR DONG BANG, MASIH METIK JAMBU NIH." Balas Jeongwoo yang masih setia bertengger di dahan pohon.

Junkyu mendengus "Aish bandel banget sih."

"Bentar Jun gw masih belum foto foto." Ujar Hyunsuk dari kejauhan

"Ben fotoin gw buru!" Titah Hyunsuk

Tak ada yang mendengarkan Junkyu, mereka sibuk bermain seperti monyet yang lepas kandang nya. Seperti Jeongwoo tadi.

"Asa fotoin gw di deket balon gantung itu yok," ajak Jaehyuk

"Tapi itu lampion bang, bukan balon." Tutur Yedam yang tiba-tiba muncul di samping Jaehyuk

"ANJIR KAGET!"

"Gw ikutan ya." Bujuk Yedam yang dibalas anggukan Asahi

Mereka pun beranjak ke sudut taman yang dihiasi lampion cantik yang digantung disetiap dahan pohon.

"Mantap Dam, coba angkat tangan kanan lo, iya iya lurus terus senyum melet. Yak bagus!" Titah Jaehyuk yang setia diikuti Yedam

Asahi hanya menggeleng melihat kelakuan sohib nya itu,"santai aja Dam pose nya." Ucapnya

Yedam pun mengikuti yang dikatakan Asahi barusan. Sekarang giliran Jaehyuk yang berpose dengan gaya absurd nya.

BYUURR

"HAHAHAHHA KALO MAU MANDI JANGAN DISINI WOO." Tawa Haruto menggelegar mengalihkan atensi mereka semua.

"LO NGAPAIN TONG HAHAHAHHA." Jihoon tertawa puas melihat Jeongwoo yang basah kuyup di dalam air mancur.

Dahan yang ia pijaki tadi patah, jadi itu lah yang terjadi.

Jeongwoo menatap sinis teman teman nya.

"Udah yok balik aja, kasian tu Jeongwoo udah kedinginan." Titah Hyunsuk

Mau tak mau kegiatan mereka pun dihentikan karena ajakan Hyunsuk. Junkyu mengucap syukur karena akhirnya semua mau di ajak pulang.

"Lo ganti baju aja dulu di toilet, nih gw ada bawa baju cadangan di mobil." Yoshi memberikan tas berisi pakaian nya.

"Gw ganti dulu ya, jangan di tinggal!" Ujar Jeongwoo kemudian beranjak sembari membawa tas tadi.

"Tunggu disini apa di mobil?" Tanya Hyunsuk

"Mobil aja deh, dingin banget nih gw." Ujar Junkyu

Mereka pun menunggu Jeongwoo di dalam mobil masing masing. Posisi nya sama seperti pembagian awal tadi.

SECRET TRAGEDY | TREASURE (Tahap Revisi)Where stories live. Discover now