Graduation day

14 2 1
                                    

Seminggu telah berlalu,ujian nasional telah ku lalui.

Kami seluruh kelas dua belas sedang berkumpul di ruang serbaguna atau sering disebut aula.

Untuk mengetahui hasil dari perjuangan kami .

"Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh"ucap kepala sekolah .
"Waalaikumsalam wr wb"jawab kami .
"Dengan menyebut nama Allah SWT. Bapak disini akan mengumumkan hasil dari perjuangan kalian yang telah menghadapi ujian nasional kemarin... Alhamdulillah semuanya siswa disini Lulus semua"ucap kepala sekolah .
"Alhamdulillah"ucap seluruh siswa kelas dua belas.
"Dengan nilai terbaik yang di dapatkan oleh saudari Nabila Khoirun Nisa"ucap kepala sekolah . Alhamdulillah puji syukur ku panjatkan , hatiku senang bukan main aku bersyukur ternyata Allah tak pernah lelah mendengar doa yang selalu ku panjatkan. 
"Dan nilai terbaik kedua di raih oleh saudari Syifa Salsabila"Alhamdulillah aku ikut senang mendengar bahwa sahabatku juga mendapat nilai terbaik setelah aku.
"Alhamdulillah syif selamat ya syif"ucapku memeluk Syifa yang di samping kiri ku .
"Iya bil kamu juga selamat ya "ucap Syifa .
"Selamat ya syif , bil"ucap Fira yang berada di samping kanan ku .
"Syukron ukh"ucapku dan Syifa .
"Dan yang mendapatkan nilai terbaik ketiga adalah saudari Syafira Maulida Zulfa" ucap kepala sekolah .
"Alhamdulillah kamu juga selamat yha fir"ucapku .
Kami bertiga saling berpelukan .

Setelah pengumuman hasil kelulusan dan membicarakan soal acara perpisahan . Kami bertiga pun menuju ke kantin karena perut kalau sudah lapar gabisa di pending. 

#Di kantin
"Mau pesen apa? Nih?" Tanyaku kepada Fira dan Syifa .
"Samain aja deh seperti biasa " ucap Syifa .
Setelah mengerti jawaban dari Syifa dan Fira aku pun bergegas untuk memesan makanan .
Tak lama kemudian, makanan hadir dibawakan oleh pelayan kantin .
Kami bertiga makan dengan tenang di kantin bersama siswa" lainnya .

#skip pesantren
   Suara adzan Maghrib bergemuruh, semua santri bergegas untuk melaksanakan shalat berjamaah .
   Bertepatan dengan hari kelulusan , besok . Malam ini aku pun akan setoran hafalan surah terakhirku , bismillah ya Rabb semoga aku bisa untuk kali ini .
   Seusai sholat berjamaah aku bermurojaah sebentar sambil menunggu ummi selesai dalam berdzikir .
    "من الجنة والناس.....shodaqallahuladziim"
Air mata ku terjun seketika ketika aku melafalkan ayat terakhir dari perjuangan ku , namun ini bukan akhir yang sebenarnya . Aku harus senantiasa menjaganya .
Spontan aku memeluk ummi, aku bersyukur bisa tinggal di pesantren bersama ummi yang sudah seperti ibuku sendiri .

"Dijaga ya nak hafalannya, mamamu pasti bangga sekali punya anak sepertimu " ucap umi memelukku sambil mengusap pucuk kepalaku .

Malam ku terlelap begitu tenang... Tiba pada qiyamullail aku terbangun bergegas menunaikan sholat tahajjud .

Aku bersyukur ya Rabb atas segala nikmatnmu , berikan aku kekuatan dan ketabahan untuk menjalani kehidupan yang selanjutnya , berikan aku ke istiqomah an dalam menjaga amanhmu ya Rabb . Rabbighfirli dzunubi walilawiladayya warhamhumma kaamaa robbayaa nii shoghiroo"

Seusai sholat tahajud aku melaksanakan murojoah ku sambil menunggu sholat subuh .

#nabila POV off

Hai readers.... Maaf ya baru sempat upgrade 😁 dan mohon maaf juga apabila ada kekurangan dalam penulisan maupun kosakata serta bahasa ya...
Jangan lupa vote dan berikan masukannya
Terimakasih .....

Bagaikan Air WudhuWhere stories live. Discover now