Pada Senja Yang Tabah

16 3 3
                                    

Pada langit sore, yang selalu menerima senja dengan apa adanya. Kadang merah merekah seperti disulut oleh bara asmara, terkadang gelap, murung menahan sedunya sendiri.

Pada langit, matahari yang bergerak ke Utara. Mengganti tugasnya dengan bulan. Hari ini tidak baik-baik saya. Aku masih sama, menjadi orang yang selalu dikucilkan.

Bagiku senja, bukan sekedar menatap langit. Pergantian dari terang ke gelap. Senja walau kau hanya sebentar hadirnya. Menatapmu, mengajarkanku bertabah, dicerpikan awan berarak itu kau memberi pesan agar sedih itu hanya perlu dinikmati, bukan diratapi menjadi sebuah kemalangan.

Potret Waktu Dikata-kataOnde histórias criam vida. Descubra agora