CHAPTER 1 - RAIN

15.7K 1.1K 42
                                    

Author POV

Pagi ini seperti biasanya di sekolah yang sederhana ini. Semua orang melakukan pekerjaan nya masing-masing. Ada yang sedang bercerita, mengerjakan tugas, bermain game di ponsel, bahkan diam tanpa melakukan suatu hal apapun.

Sama hal nya dengan Byulri. Dia duduk di bangku nya dalam diam, tenang, pandangan nya kosong. Dia selalu melakukan ini belakangan ini. Kalau di bilang berfikir. Otak nya bahkan tidak memikirkan apapun. Padahal seluruh kelas sangat lah bising. Sampai akhirnya ada yang mengganggu nya.

"Apa yang kau lakukan huh? Menunggu ku? Merindukan ku? Hahaha. Aku sudah disini sekarang. " ucap Jungkook yang tiba-tiba duduk di depan Byulri.

Sadar akan hal itu Byulri langsung berdiri dari tempat duduk nya dan meninggalkan kelas nya. Dia sangat tidak suka di ganggu apalagi saat dia sedang diam dan tidak mengganggu orang lain. Jungkook sontak berdiri dan mengejar Byulri.

"Yah, tunggu. Kenapa kau meninggalkan ku? " tanya Jungkook sambil mengimbangi jalan cepat Byulri. Walaupun baru pergi Jungkook sudah ketinggalan jauh dari Byulri.

Saat sudah mulai sejajar dengan Byulri. Byulri malah berbalik dan berjalan lebih cepat. Jungkook mengiranya masih di sebelahnya. Saat dia menoleh tidak ada lagi Byulri di samping nya. Bahkan saat dia menoleh ke belakang pun Byulri tidak kelihatan lagi.

...

"Yak! Kenapa kau meninggalkan ku es batu! " teriak Jungkook tepat di depan Byulri yang terdiam. Dia melirik Jungkook dengan tatapan marah lalu pergi bersama teman nya.

"Kajja, Hyosang-ya. Jangan peduli kan orang gila. Nanti kau bisa gila juga. " ucap Byulri menarik teman nya yang bernama Hyosang itu. Lalu pergi meninggalkan Jungkook yang masih diam.

...

"Hahahaha. Apa kau tidak melihat wajah Jungkook tadi? Dia imut sekali Byulri-ya. Kalau menurut ku dia seperti itu karena menyukai mu. Kenapa kau begitu dingin padanya? " tanya Hyosang. Byulri berjalan saja dengan ekspresi wajah nya yang selalu datar.

"Dengar ya Hyosang. Aku tidak akan pernah menyukai nya. Dia seperti serangga yang mengganggu dan menakutkan bagiku. Dia bahkan tidak tampan atau pun manis sedikit pun. Kau itu mungkin sudah katarak. " ucap Byulri dingin tanpa menoleh ke arah Hyosang.

"Ckckck. Awas ya kalau kau termakan omongan mu. Dia itu seperti nya baik. Dan tidak mungkin dia jahat padamu. Dia itu hanya mencari perhatian mu. Jangan terlalu dingin Byulri-ya. " ucap Hyosang mendengus pelan karena sahabat nya yang selalu bersikap dingin.

"Diamlah. Atau kau juga tidak mau berbicara dengan ku? " ucap Byulri tak kalah dingin dari sebelumnya. Dia seperti bongkahan es di kutub yang sulit untuk di cairkan.

"Araso, araso. Jangan marah dong. " ucap Hyosang menyerah. Dia tidak pernah berhasil membuat teman nya itu tertawa atau bahkan tersenyum pun sulit. Jika kalian mencari senyum Byulri itu hanya ada di foto SNS nya. Semua pose cantik dan tersenyum ada di sana. Tapi sna itu tidak pernah lagi digunakan nya.

...


"Kenapa kau mendengus kesal sedari tadi jungkook-ah? Kau ada masalah? " tanya Taehyung pada Jungkook yang sedari tadi mengomel pada dirinya sendiri.

"Oh hyung? Seperti biasanya. Kau kan tahu. Hehehe. " ucap Jungkook sambil tertawa aneh.

"Byulri ya? Dia itu dulunya adik kelas ku sebelum dia mendaftar sekolah menengah atas disini. Setauku dulu dia anak nya ceria, ramah, dan selalu tersenyum. " ucap Taehyung pada Jungkook. Jungkook menoleh kearah Taehyung dengan tatapan 'Masa iya? Gak mungkin!'.

"Sungguh. Tapi sebelum dia hilang dalam seminggu. Saat dia hilang semua berubah darinya. Nomor telepon, sns, rambut, gaya, sikapnya. Sns nya tidak pernah aktif lagi. Nomor telepon nya diganti. Pokoknya semua berubah darinya. " jelas Taehyung. Jungkook mengangguk pelan tanda mengerti. Tapi dia penasaran pada satu hal.

"Jjinja? Kalau begitu kenapa sekarang dia dingin tidak ramah dan tidak pernah tersenyum? " tanya Jungkook dengan wajah penasaran nya. Sayangnya yang di tanyai nya juga tidak tahu.

"Molla, hanya saja kemarin aku tahu dia pernah dekat dengan teman ku. " ucap Taehyung membahu.

"Teman mu itu. Dia siapa hyung? " tanya Jungkook.



...

Jungkook berjalan cepat ke arah kelas nya. Mungkin dilihat dari kebiasaan nya yang buruk orang akan mengira nya mencari Byulri tapi bukan dia mencari teman nya yang lainnya. Lee Dong Yeol itu yang dicarinya.

"Xiao, aku ingin minta tolong bantuan mu. Aku dengar kau pintar mencari informasi. Tolong aku ya? " pinta Jungkook.




TBC√√√√√√√√√√√√√√√√√√√√√√√√√√√√√

RAIN [전정국]Where stories live. Discover now