25: "Selamat Dari Kematian?"

368 37 2
                                    

Langit menggelap. Hujan turun dengan sangat deras. Di sebuah hutan yang jauh dari kota, terbaring tubuh seorang wanita yang dilenuhi luka dan memar di sekujur tubuh  nya.

"Heh..Kau ini kasihan juga ya? Makanya jangan coba-coba menjadi yamg terbaik. Di pikir-pikir dia cantik juga. Tapi...Ah! Untuk apa aku berhubungan dengan mayat yang membusuk ini! Lebih baik aku pulang saja. Se-la-mat ting-al Athanasia" kata Erno, pergi meninggalkan gadis itu bi bawah pohon rindang di hutan yang gelap.

...

'Gelap...semua nya gelap.. Ayah? Lucas? Paman? Dimana kalian?? Apa..aku sudah...mati?'

"Athanasia. Kau harus hidup...banyak orang yang menunggu mu." Kata sebuah suara misterius.

Flash.. cahaya terang menyinari.

Seorang pria bersurai emas dan mata biru berlian duduk di samping Athanasia. "Athanasia! Kau...Masih Hidup... Maaf...Maaf kan aku..." teriak pria itu yang langsung memeluknya. Lucas pun masuk dan memeluknya. "Aku...Minta maaf..tidak bisa melindungi mu.." kata Lucas.

Lalu 2 orang yang terlihat sama persis seperti Lucas dan Athanasia masuk. 'Ayah...dan Lucas...Ada 2!!!!?'  Athanasia ingin pingsan melihatnya. "A-ayah..L-lucas...kenapa kalian memiliki kembaran??? Apa aku bermimpi?" Athanasia sangat bingung ia tidak percaya apa yang ia lihat.

"Biar ku jelaskan. Saya adalah Lucas' dari masa depan. Dan Claude adalah ayah mu di Masa Depan. Kalau kau bingung siapa yang menyelamatkan mu, itu adalah Claude' dan Aku."

Athanasia mengangguk. "Terimakasih Ayah? Um..Tuan Claude?? Dan Lucas'?? Oh ya! Apa aku memiliki kembaran di dunia ini seperti kalian?? Tanya Athy dengan bersemangat. "Kau, jelaskan semua nya." Perintah Claude dengan menatap dingin pada Claude'.

Claude terlihat seperti ingin menangis...

Namun ia akhirnya menceritakan kisah menyedihkannya.
_______________________________________________________________

Claude di masa depan, merupakan putra keluarga konglomerat dan kakak nya Anastacius adalah pewaris perusahaan. Tapi...beda nya dari Claude masa lalu, Anastacius dan Claude masa depan sama-sama mencintai Diana.

Lagi, Claude membunuh Anastacius. Dan Tak lama, Diana hamil. Semua nya normal, Tapi...Diana meninggal saat melahirkan Athanasia.

Claude membenci Athanasia yang malang, tidak mempedulikan putri nya itu dan membuatnya sedih dan menangis. Athanasia di masa depan tumbuh sendirian, di kurung di mansion yang agak jauh dari mansion Claude.

Athanasia adalah anak yang pendiam. Dia bersekolah di rumah dan tidak pernah menginjak kan kaki nya di dunia luar. Ia selalu berusaha membuat Claude menyukai nya tapi...ia tidak berhasil. Claude...tetap sama.. ia membenci Athanasia dan membuatnya menangis sedih..

 ia membenci Athanasia dan membuatnya menangis sedih

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
Athanasia's Different lifeTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang