(SWC33) bukan mimpi

28K 1K 28
                                    

Hai aku balik lagi. Maaf update nya lama karena minggu ini aku lagi banyak ujian. Tolong harap maklum ya. Dan kalau kalian minta doble up hari ini,maaf ga bisa ya. Semoga besok aku bisa up lagi. Banyakin vote dan komennya ajalah hehe.... Biar aku greget pengen cepet up. Oke... Cuss cerita

.
.

Atayaa

Atayaa

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

2.044 suka
Atayaa boleh rindu kenangan ini?
Lihat semua 105 komentar

Naradw kak artha kuliah di amerika ya?
Diandfr aduh baper
Alicanakasian ataya sendiri ya?
SMACakra kita kehilangan brother couple terfenomenal nih
Adreanzd kangen gue aja
Digocarolpunya cie yang ga ketemu 5 tahun eakkk
Nivella kak artha cepat balik, kasian adiknya sendirian
Raka22 kalau sendiri tenang ada gue ataya
Carolcantik boleh. Kita sama sama berjuang ya untuk menahan rindu
Digocarolpunya maaf ya aku bikin kamu terpaksa harus menahan rindu @carolcantik
Carolcantik bilang maaf mah gampang karena ga ikut ngerasain
Digocarolpunya trus aku harus apa biar kamu ga marah?
Carolcantik yaudah diem aja
Digocarolpunya yaudah deh iya aku diem. Tapi jangan marah ya. I love you
Carolcantik hem
Atayaa lo berdua apaan sih. Lo pikir ruang komentar gue personal chat kalian @Digocarolpunya @Carolcantik
Dirgazs astaga nih orang. Lo bukan kembaran gue @Digocarolpunya
Digocarolpunya Tuhan kenapa engkau membuat hidupku serumit ini? Kenapa aku selalu dibuang? Sadarkanlah mereka jika sesungguhnya mereka hidup bergantung pada diriku
Artha.srya ngomong apaan sih @Digocarolpunya
Artha.srya boleh kok kangen. Karena aku juga kangen sama kamu. Kata dilan rindu itu berat dan kita selalu saling berbagi suka duka bukan selama ini? Begitu pula untuk rindu ini @Atayaa
Digocarolpunya busett dah ngakak @Artha.srya
Noella aduh aku melayang bacanya
Anindiyadrw diabetes nih aku
Kartyaanggie baper gue bacanya
Atayaa 💗💗💗 @Arthasrya
Dirgazs ya elah nih orang apa lagi @Artha.srya
Carolcantik sejak kapan kak artha jago bikin yang manis manis. Pengen deh digituin
Digocarolpunya kamu mau aku gituin? Jangan deh nanti kamu diabetes. Aku gamau kamu sakit karena aku sayang kamu@Carolcantik
Atayaa 😑 @Digocarolpunya
Dirgazs 🐒 @Digocarolpunya
Artha.srya 💩 @Digocarolpunya
Digocarolpunya tuh kan banyak yang iri sama kita @Carolcantik
Carolcantik bisa diem gak sih @Digocarolpunya
Digocarolpunya iya iya diem @Carolcantik

1MINGGU YANG LALU

************
Ataya menatap layar ponselnya melihat ruang chat nya dengan artha dengan tatapan miris. Terlihat disana ataya yang selalu mengirim pesan kepada artha namun tak satu pun yang dibalas oleh artha. Bahkan dibaca saja tidak. Ataya menghela nafasnya. Ia sudah tau jika cepat atau lambat hal ini akan terjadi. Namun ataya tak menyangka akan secepat ini, karena ini baru kepergian artha yang ke dua bulan. Terakhir mereka saling mengabari saat ataya mengepos foto di instagram nya satu minggu yang lalu. Setelah itu tak ada lagi pesan atau telfon yang dikirim artha.

1. Secret With COUSINS (END)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang