20

4.6K 298 17
                                    

"Aku mau kau melacak keberadaan pemilik nomor telpon ini"

"Nee tuan.. "

Jungkook menyilangkan tangannya melihat pekerja yang sedang melacak nomor telepon  jimin.

"Pemilik nomor ini berada di luar Korea tuan.. "

"Mwo?! Dimana? "

"Diatas laut.. "

"Cih dia mengajak jimin keluar negri rupanya."

Jungkook pun berlalu dari tempat itu.

****

Pesawat yang ditumpangi taehyung telah mendarat di Jepang. Ia menggandeng tangan jimin sebelum keluar dari bandara, taehyung meminta ponsel jimin dan membuangnya ke tempat sampah.

"Wae tae? "

"Modelnya sudah kuno.. Aku akan membelikanmu yang baru disini"

"Ck tapikan masih bis-"

"Jangan membantahku sayang.. "

Jimin hanya menghela nafas kemudian kembali mengekor langkah taehyung yang tergesa.

Diluar terlihat namjoon sudah menanti dan tersenyum ke arah taehyung. Pria tan itu tersenyum dan langsung menjabat tangannya.

"Lama tidak bertemu tae "

"Nee hyung..  "

Namjoon terkekeh seraya menepuk-nepuk bahu taehyung. Pandangannya beralih pada namja manis yang berdiri disamping pria itu.

"Dia jimin.. Calon istriku hyung.. "
Dengan senyum lebarnya taehyung memamerkan jimin pada namjoon.

Si manis tersenyum kemudian membungkukan badannya menunjukan sikap sopan santun nya.

"Woah sangat manis tae.. Ku kira kau tidak akan bisa move on dari irene.. Ya sudah kajja.. "

Taehyung tersenyum getir, ia melirik jimin yang menatap penuh tanya kearahnya.

"Nanti akan ku jelaskan sayang.. Aku janji.. Kajja "

***

Setelah berjam-jam lamanya waktu perjalanan akhirnya mereka tiba di Aya, Miyazaki sebuah kota kecil di Kyushu, Jepang.

Suasana nya masih sangat asri dan tenang. Sejauh mata memandang yang jimin lihat hanya pepohonan hijau dan tebing.

Si mungil menggeliat beberapa kali kala tubuhnya terasa pegal seharian hanya duduk dimobil

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.


Si mungil menggeliat beberapa kali kala tubuhnya terasa pegal seharian hanya duduk dimobil. Taehyung yang menyadarinya mengusap lembut rambut jimin.

"Sebentar lagi kita akan sampai sayang.. "

"Hm"

Entahlah mood jimin sedang jelek karena tadi namjoon menyebut nama wanita. Belum lagi katanya taehyung sulit move on dari wanita itu, tiba-tiba ada gejolak cemburu dihatinya.

The Truth UntoldWhere stories live. Discover now