Prolog

178K 6.8K 12
                                    

Dia sederhana.

Tanpa pulasan make-up berlebihan dan gaun rumit.

Senyumnya sehangat mentari pagi yang selalu menyinari hati beku milikku.

Dia selalu ramah pada siapa saja, meskipun aku sedikit cemburu karena sikapnya dapat membuat lelaki lain terpesona.

Aku selalu mengingatkannya untuk tidak selalu mementingkan orang lain.

Tapi sifatnya yang keras kepala membuatku tidak bisa melarangnya.

Dia segalanya bagiku.

Gadisku yang simpel dan bercahaya.

Dan aku mencintainya.

Tanpa bisa mengucapkan tiga kata, "aku cinta padamu."

Bagiku, bersamanya lebih dari cukup.

---

Hai, perhatian!

Sekarang Eddenick, ABCD Love dan Topsy-Turvy telah dihapus dari akun gue ini karena alasan sesuatu.

Three Words judulnya telah diganti menjadi Unsaid.

The Overweight Princess telah diganti menjadi (Fat)e.

SS artinya Sisterhood-Series.

Terimakasih atas perhatiannya:)

ST [2] - UnsaidWhere stories live. Discover now