01

174 137 80
                                    

Bencana yang sesungguhnya adalah bertemu denganmu_@Gerhana Queensa

"KRING..!" suara bel tanda istirahat SMA galaksi sudah berbunyi membuat semua murid berhamburan keluar kelas, begitu juga dengan empat orang laki² berseragam putih abu², kini tengah berjalan menyusuri lorong, tanpa memperdulikan teriakan² para kaum hawa yang sibuk melontarkan kalimat pujian pada mereka, sudah biasa!

Siapa yang tidak kenal mereka?
mereka adalah penguasa sekaligus pelindung SMA galaksi, Perkenalkan mereka adalah

Kevin Gaharu memiliki sifat yang ceria dan mudah bergaul, pencipta tawa diantara mereka, terkenal dengan sifat humoris dan lelucon² recehnya selain itu kevin adalah satu²nya orang yang paling sering patah hati karna ditolak berkali² oleh sang pujaan.

Ke dua Daniel Abimana Laksmana pria paling normal penengah dalam semua masalah satu²nya orang yang lebih mengutamakan otak diatas segalanya, anggota osis yang ntah karna apa bisa bersahabat dengan geng pembuat onar

Selanjutnya adalah Alexio Putra Natali sang playboy yang katanya gagal move on sama mantan pertamanya pernah ditinggal pas lagi sayang²nya dan berahir dengan mencari pelampiasan hingga mempaten dirinya sebagai playboy cap kakap.

Terahir adalah Bintang Antariksa sosok pria paling disegani, paling misterius, dan tak tersentuh, dan jangan lupa dia adalah tokoh utama dalam cerita ini

Kini mereka sudah berada di pojok kantin tepatnya dimeja pojok paling kanan ,meja yang sudah dipaten menjadi milik mereka.

"Jadi gimana udah dapet apa yang gue minta?"
Tanya bintang pandangan yang semula mengarah ke arah benda pipih ditangannya kini beralih pada sosok daniel

"Udah namanya Gerhana Queensa,dia murid baru pindahan dari bandung, dia anak kelas XI IPA³" Daniel menyerahkan sebuah map berisi laporan seorang siswi bernama gerhana queensa yang langsung diraih oleh bintang  "marganya apa?" Tanya bintang masih terus membaca informasi dari gadis itu, daniel yang hendak menyuap makananpun urung mendengar pertanyaan itu

"Soal marganya gue masih gak tau soalnya di biodata sekolah dia juga gak ngasih marga" jelas danil yang langsung diangguki oleh bintang

"Wih jadi bener nih untuk pertama dalam sejarah bintang antariksa berhasil dipermalukan didepan umum" ujar kevin yang baru datang dari memesan makanan diikuti alex dibelakangnya
"Gimana ceritanya lo bisa diem aja saat cewek itu namper lo?" tanya alex yang kini duduk disebelah kevin

Bintang mendengus memutar bola matanya malas" gue ngak akan diem aja" ujarnya, tangannya meremas ujung map yang dia pengang tadi" gue akan pastiin dia sengsara" putusnya kemudian
"Lo bakalan ngedepak cewek itu?" tanya danil mengingat ini bukan yang pertama seorang bintang antariksa membasmi para pengganggu,

bintang menggeleng "Enggak kali ini gue akan biarin dia disini" dia tersenyum meremehkan "tentu saja dengan sedikit permainan"

"Ikan hiu ikan lele, cara abang bikin adek meleleh" ujar kevin tiba² " apaan lu vin gak nyambung banget bikin pantun" ucap alex lalu mendorong tubuh kevin yang langsung terpental karna tenaga alex yang cukup kuat

"Lo biasa aja dong ngak usah dorong²" kevin berkata seraya bangkit dan kembali duduk di samping alex
Alex hanya terkekeh

"Sorry² vin lagian lo jadi cowok cemen banget baru juga disenggol dikit udah jatoh" ujar alex yang langsung mendapat sambutan setuju dari teman²nya

Bintang Antariksa [Belum Revisi]Donde viven las historias. Descúbrelo ahora