Ch 3 - Quis Es?

2.6K 597 267
                                    

Elina's House

Bip Bip Bip Bip .

Aku memencet password pada pintu rumahku. Melepaskan sepatu kerjaku lalu menggantinya dengan sandal rumah.

Ruang tamu tampak gelap, aku menyalakan lampu dan melempar tas kerjaku di atas sofa dan segera menjatuhkan diri di atasnya.

"Ah, aku kekenyangan."

Aku lantas mengeluarkan gadgetku dan iseng memeriksa komentar pada laman resmi game seriesku sesuai saran dari Daniel.

Aku masih tidak percaya dan penasaran dengan segala desas-desus mengenai game kedua ini. Masa sih mereka sesuka itu sama antagonis prianya daripada protagonis pria.

〰️〰️〰️〰️〰️〰️〰️〰️〰️〰️〰️〰️〰️

Be My Love's Official Sites.

Be My Love's Official Sites

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Caption : "Are You Ready For Next Event?"

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.


Caption : "Are You Ready For Next Event?"

Comment 💌 (3.656.982) , Love ❤️ (4.887.738).

Charlessii :

Yes, Yes! I'm Ready! Wait for me, Charles!

Pengguna Naver :

Penjahat Keluar Dari Game (On Hold)Where stories live. Discover now