10. Ayo Natal!

3.9K 319 18
                                    

"Hiasannya begitu indah.."

"Sama seperti wajah ku." Pemuda Hongkong itu langsung bergaya bak model. Itu Lucas. Sementara pemuda China disampingnya, Yangyang. Hanya bisa menahan rasa ingin menampar hyung satunya ini.

"Terserah mu.."

"Bilang saja jika kau iri---plak!---sakit!"

"Peduli? Tentu tidak." Senyum seperti psikopat muncul diwajah Yangyang.

"Haechan-hyung!" Yangyang berteriak memanggil Haechan.

Haechan menoleh mencari asal sumber suara yang menyebut namanya. Diliatnya Yangyang yang melambai tangan padanya.

Bergegas menuju kesana, awalnya Haechan bersama Doyoung dan Taeyong memilih melihat topi dan aksesoris natal yang lain.

Doyoung, Taeyong hanya mengikuti.

"Bagaimana hiasan ini? Bukankah ini terlihat.. Mewah?"

"Bagus.. Ya beli saja. Pembayaran urusanku." Haechan berucap menatap Yangyang.

"Baiklah"

***
Beralih ke 10 member yang berada ditoko bagian pakaian lantai dua. Itu Jisung, Chenle, Sungchan, Shotaro, Renjun, Jeno, Mark, Jaehyun, Jaemin, dan Hendery.

"Woahh, pakaian yang indah.." Hendery berguman melihat dress seperti di film putri-putri.

"Kau ingin memakai gaun? Ingat, kita artis. Masih ada kewarasan." Mark rasanya ingin menampar adiknya yang seumuran denganya.

"Bercanda hyung.." Hendery terkekeh.

'Kuharap aku yang terwaras disini.'_Jh

'Baju frozen ada tidaknya?'_Js

'Kanekanekane~'_Shtr

'Bajunya terlalu murah.. Tidak sampai jutaan..'_Cl

'Haechan-hyung.. Datanglah, bingung tidak tau pilih celana yang mana.. Semua nya terlihat pendek..'_Sngch

Jeno, Jaemin dan Renjun berada ditoko pakaian bagian, yang paling Renjun dibenci Renjun, dia memang sering ke toko ini. Tapi dia akan pergi sendiri, atau bersama manager pribadinya.

"Kenapa kalian mengajak ku ke-ketoko-BOXER!"

"Hanya untuk melihat dan membeli, sudah. Ikuti kami berdua saja."

"Ya, kami akan membelikanmu juga."

"Na Jaemin! Lee Jeno!"

"Kakak pendek.. Diam saja-nya, ya?" Jaemin mendekati Hyung nya yang lebih pendek darinya. Jeno dibelakang hanya bisa tersenyum.

"Cepat-tan!"_Jeno

"nya-sabar!"_JaemRen

***
Mari kita lihat lantai tiga. 8 member yang ada dilantai itu Johnny, Taeil, Yuta, Jungwoo, Kun, Ten, Winwin, dan Xiaojun. Mereka sibuk mencari pohon natal yang sesuai, tidak boleh terlalu besar tidak boleh terlalu kecil.

"Yang ini?" Xiaojun menunjuk pohon natal yang menurutnya cocok, tetapi "Kau pikir mansion Haechan kecil?" Winwin ingin sekali emosi.

"Gini, minta aja ramuan sama penyihir. Siram ini pohon biar makin besar!" Taeil sepertinya sudah lelah sedari tadi berkeliling hanya untuk mencari pohon natal.

"Ide yang sangat.. Bodoh." Johnny menekan kalimat akhirnya. Berakhir Kun dan Jungwoo tertawa. Yuta hanya santai sembari memakan ice cream nya.

Sepertinya acara belanja natal akan cukup lama.


11

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

11.25 siang KST.

Setelah acara belanja yang cukup lama. Kini mereka semua kembali ke mansion.

"Lanjut menghias!" Lucas begitu bersemangat, padahal baru saja sampai diruang tamu.

"Sabar.. Tunggu, tadi total semuanya berapa Haechan-ah?" Taeyong ditempat perbelanjaan tidak melihat berapa total semuanya. Yang membayar semua nya Haechan sendiri.

"Sebentar..--Haechan mengeluarkan struk belanja dari sakunya--Tidak banyak, hanya 824.108,81 Won."

Semua membulatkan matanya, bahkan termaksud Chenle.

"Kau membeli apa? Hingga sebanyak itu?" Sekarang ekspresi Mark benar-benar tidak bisa digambarkan.

"Hmm, hanya membeli bola hiasan pohon natal. Itu bertabur berlian dibolanya. Kemudian slinger, berlapis kain emas asli." Haechan enteng menjawab dan duduk disofa.

'Astaga, memang benar-benar tuan muda..' Jaehyun dalam mode diamnya sekarang.

'Eomma.. Chenle belanja lebih dari 83.319,40 Won aja dimarah.. Ini, 824.108,81 Won?! Iri?!'

"Jadi.. Kita akan menghias rumahku?"

"Tentu! Rayakan natal!" Jaemin berseru.

"Eummm, malam ini kalian menginap disini. Bisakan?"

"Huh? Tapi kami sebanyak tidur dimana?" Jeno bingung.

"Jangan dipikirkan soal itu. Yang penting kalian menginap disini!"

"Baiklah.. Baik.." Taeil tersenyum. Dibalas dengan senyuman Haechan.

"Ayo.. Natal!" Shotaro seperti anak kecil yang kegirangan, ia berlari.

"Hei! Jangan lari-lari!" Renjun berteriak.

"Sudah-sudah, mari mulai menghias." Ten baru ingin berdiri-

Duk!

"Sakit!!" Ujung jari kaki Shotaro terkena kaki meja. Dan langsung duduk dilantai menahan sakit.

Hhhh, mari akhiri hari ini dengan canda tawa. Dan awali besok dengan warna warni natal. Soal kue? Urusan nanti.

Bersambung..

-Buat yang tidak tau itu berapa won.83.319,40 Won : 1 Juta, Rupiah 824.108,81 Won : 9+/Juta, Rupiah

/selamat melaksanakan PAS☺🙏

Heart Wall Where stories live. Discover now