28. Reverse Mountain

2.8K 202 5
                                    

Kami akhirnya akan memulai petualangan yang penuh dengan keajaiban di Grand Line.

Grand Line merupakan tempat yang disebut disebut sebagai kuburan para bajak laut.

Tak terhitung jumlahnya bajak laut yang hancur.

Untuk menuju Grand Line. Kita mempunyai 2 cara, yaitu melalui Tanah Suci Mary Geoise atau melewati Reverse Mountain.

Aku memutuskan untuk melewati Reverse Mountain karena sangat tidak mungkin untuk menuju Grand Line melalui tanah suci Mary Geoise karena melewati Mary Geoise adalah New World hahaha :v.

Di tanah suci Mary Geoise terdapat juga markas Marine, jadi jika kita masuk ke Grand Line melalui Tanah Suci Mariy Geoise itu sama saja seperti kita menyerahkan diri kita ke kandang macan.

Reverse Mountain itu sendiri merupakan sebuah gunung yang merupakan salah satu jalam masuk dari keempat lautan (East Blue, South Blue, West Blue, dan North Blue) menuju Grand Line.

Tempat ini merupakan tempat yang unik di mana terdapat empat buah sungai yang mengalir naik dari keempat lautan menuju puncak gunung.

Setelah melewati Reverse Mountain, aku berniat untuk menemui Crocus yang merupakan mantan dokter Bajak Laut 'Gol D Roger'.

Aku ingin menemui nya karena aku ingin memintanya untuk melatih Frieda dalam hal kedokteran.

Setelah semua persiapan selesai kami pun siap berlayar.

Zhask :"Semuaaa!!!!!, Mari kita buat nama kita terkenal di Grand Line".

Kataku dengan teriakan penuh semangat.

Semua :"Yaaaaaaa!!!!!!".

Setelah itu kami menurunkan layar dan memulai perjalanan menuju Grand Line.

••••••••

Di Kapal

Seperti biasa aku berjemur geladak kapal. Aku menikmati suasana dan suara ombak di lautan.

Banyak burung burung berterbangan, dan banyak pula burung yang sedang menyebarkan berita di lautan.

Miyuki sedang asik sendiri membuat resep masakan yang baru dia temukan.

Frieda juga sedang bereksperimen membuat obat obatan yang berguna sebagai suplemen agar kita dapat pulih dengan cepat ketika terluka.

Reis masih melatih kemampuan berpedangnya. Jujur, aku sangat menyukai sifat tak kenal lelahnya.

Nojiko masih bertugas sebagai Navigator dan juga Nahkoda kapal.

Tak lama kemudian Frieda dan Reis pun mengunjungi ku, sepertinya mereka mempunyai pertanyaan tentang tujuan kita ke Grand Line.

Frieda :"Kapten aku masih penasaran dengan Red Line, apakah itu benar benar tinggi?".

Zhask :"Benar itu memang sangat tinggi, tingginya bahkan sampai menembus awan".

Reis :"Kalau memang tinggi, bagaimana cara kita melintasi Red Line kapten".

Zhask :"Kita akan memanjat gunung".
Jawabku sambil tersenyum polos :v

Frieda :"Bagaimana kita bisa memanjat gunung kapten, sepertinya mustahil".
Jawab Frieda yang sangat kebingungan.

Melihat mereka yang sangat kebingungan, aku pun akhirnya mengeluarkan peta Reverse Mountain.

Melihat mereka yang sangat kebingungan, aku pun akhirnya mengeluarkan peta Reverse Mountain

Oops! Această imagine nu respectă Ghidul de Conținut. Pentru a continua publicarea, te rugăm să înlături imaginea sau să încarci o altă imagine.

Kalian semua, lihat peta ini. Kalian perhatikan garis temu ke 5 garis itu.

Mereka akhirnya melihat peta dan dengan cermat memperhatikan penjelasan ku.

Zhask :"Kita berada di East Blue. Nanti saat kita mendekati Red Line. Kita akan melihat celah di antara Red Line. Celah itu selalu Terisi air. Tapi, hal yang paling menakjubkan adalah air itu bergerak ke atas. Kita akan mengikuti aliran air itu untuk mencapai puncak Reverse Mountain kemudian bergerak ke Grand Line. Tempat Crocus tinggal, berada tepat di pintu masuk Grand Line. Dia berada di dalam perut paus raksasa Lagoon".

Frieda :"Naniiii, bagaimana mungkin orang bisa tinggal di dalam perut paus".

Zhask :"Yah dia melakukan itu karena suatu alasan".

Reis :"Jika dia berada di dalam perut paus, bagaimana cara kita untuk masuk kapten?".

Zhask :"Lagoon selalu berada di pintu masuk Grand Line, dia selalu menunggu bajak laut yang membesarkannya, Lagoon sudah menunggu kedatangan bajak laut itu selama 50 tahun. Ketika kita melihat Lagoon, kita akan menunggu nya membuka mulut lalu kita akan masuk ke dalam perutnya".

Frieda :"Sigh paus itu sudah menunggu selama 50 tahun, Sigh Sigh aku sangat terharu".

Reis :"Sepertinya menyenangkan masuk ke dalam perut paus hahaha aku sangat menantikan ya".

Zhask :"Memang, kita pasti akan mengarungi semua tempat di lautan ini".

Frieda & Reis :"Benar sekali kapten!".

••••••••

Setelah kami berlayar selama berhari hari, kami pun melihat perubahan cuaca yang sangat kontras di depan kami.

Di depan kami, terlihat awan mendung seperti akan terjadi badai yang sangat besar.

Para anggota kru ku bertanya padaku tentang apa yang sebenarnya terjadi.

Nojiko :"Kapten di depan ada awan hitam sepertinya akan terjadi badai".

Zhask :"Lanjutan saja, itu tanda bahwa kita akan mencapai Red Line. Memang cuaca di sekitar Red Line itu sangat berbahaya".

Kami pun akhirnya mencapai daerah Red Line. Red Line itu sangat tinggi, luar biasa tinggi.

Anggota kru ku yang pertama kali melihatnya juga sangat terpana melihat ketinggian Red Line itu.

Reis :"Hahaha kapten Red Line ini sangat tinggi, aku bahkan tidak bisa melihat puncaknya".

Miyuki :"Fufufu akhirnya kita mencapai Red Line. Aku tidak sabar untuk berpetualang mencari berbagai resep makanan di seluruh dunia".

Setelah itu kami pun mendekati Red Line. Kami melihat celah besar yang 'membelah' Red Line.

Celah itu merupakan pintu masuk ke puncak Red Line.

Kami semua juga takjub melihat bahwa air  bergerak menanjak ke atas (puncak Reverse Mountain).

Setelah itu, kami pun bergerak menuju pintu masuk Reverse Mountain.

Ketika mendekat Ket pintu (celah) aku melihat bahwa di celah itu terdapat gerbang.

Aku bertanya-tanya siapa yang membuat gerbang dimedan dan cuaca yang sangat berbahaya ini.

Aku memerintahkan semua kru ku termasuk aku untuk menaikan layar.

Ketika mendekati pintu (celah) masuk itu, aku menggunakan kekuatan bayangan ku untuk memperkuat samping kapal.

Karena aku tidak bisa menggunakan kekuatan buah iblis ku jika terkena air laut.

Aku membuat seperti perisai di setiap samping kapal untuk mencegah benturan yang ber akibat fatal.

Akhirnya perjalanan kami menuju Grand Line (Paradise) pun dimulai.

(AKHIR ARC EAST BLUE)

One Piece : Shadow Monarch Unde poveștirile trăiesc. Descoperă acum