00. Prolog

1.3K 139 22
                                    

Gadis itu berdiri di tepian atap gedung dengan kedua tangan yang membentang siap memasrahkan diri kepada semesta. Kondisi wajahnya tidak begitu baik, terdapat banyak luka di sana, belum lagi pakaian seragam yang kacau.

"HENTIKAN!"

"Terima kasih."

"YAK!"

Apakah dia memutuskan untuk terjatuh?

***

Jung Eunbi as Kim Eunha

Hwang Eunbi as Kim Sinb

Pemain bertambah seiring berjalannya waktu.

Two SidesWhere stories live. Discover now