Part 23

2.9K 331 78
                                    

Mike pulang ke rumah, kemudian langsung masuk ke kamarnya dan duduk di sudut untuk merefleksi kesalahannya.

[Flashback]

"Aku melakukan seperti apa yang kau pintakan padaku, mengunci P'Krist di dalam ruang sauna, dan hampir membuatnya terbunuh!" Teriak Mike dengan penuh amarah. "Beraninya kau membohongiku?! Sebenarnya kau tidak hanya ingin menggugurkan bayinya, tapi juga membunuh P'Krist, bukan? "

"Aku tidak pernah menemukan kasus ada yang meninggal di sauna, hanya pingsan, dan itu tidak akan merenggut nyawanya!"

"Begitu aku membuka pintu, panasnya seperti air setengah matang, bahkan bisa merebusmu hingga mati, hidup-hidup..." kata Mike. "Untungnya, aku segera membuka pintunya tepat waktu...atau P'Krist telah ditemukan mati sekarang ..."

"Ayolah, toh dia tidak mati, kan?"

"Tapi sekarat!" Teriak Mike emosional. "Aku akan membuatmu membayar jika terjadi sesuatu dengan P'Krist..."

"Oke, oke, semua ini salahku..." dia menghampiri Mike dengan menggoda. "Aku benar-benar minta maaf, izinkan aku menebusnya!"

"Menebus? Bagaimana? "Mike menyeringai. "Aku tidak menginginkan uangmu!"

"Kau tidak menginginkan uang? Baiklah, aku punya ide yang lebih bagus... "dia menyeringai dan melingkarkan tangannya di pinggang pemuda itu.

"Apa yang akan kau lakukan?"

"Mm...aku penasaran apakah kau pernah punya pengalaman seks sebelumnya?"

"A-apa?" Mike menelan air liurnya dengan berat.

Wanita itu kemudian perlahan menggerakkan tangannya untuk menyentuh member Mike dan menggosoknya. Mike mengerang nikmat dan ingin merasakan lebih jauh. Wanita itu kemudian perlahan melepaskan bajunya, menunjukkan tubuh bagian atasnya yang telanjang untuk merayu Mike.

"Apakah kau pernah menyusui dari payudara ibumu?" Dia bertanya, sambil menanggalkan pakaian pria muda itu, lalu menuntunnya ke tempat tidur.

"Aku selalu bermimpi untuk memiliki anak, sayangnya suami ku sudah mandul... mungkin kau bisa memberiku seorang anak ..." dia menggoda Mike. "Aku bercanda!"

[End of Flashback]

Mike kemudian pergi ke laci dan mencari sesuatu, sebuah cutter. Tangan Mike menggigil saat memegang pisau di tangannya, dia teringat laporan tesnya lagi dan semua yang dilakukannya pada Krist, dan ia menyesal. Mike lalu perlahan menggerakkan cutter ke pergelangan tangannya, memejamkan mata dan memotongnya. Dia bisa merasakan sakit dari pergelangan tangan dan hatinya, dan menangis.

----------------------------------------------------------------------

Krist dan Singto pulang bersama, dan menemukan Pring sedang duduk di ruang tamu bersama Kang, Chalida dan Paman Singto, mereka menunggu mereka untuk bertanya tentang identitas Krist. Pring membawa laporan DNA dan darah dari Krist dan Singto, hasilnya didapat 62% cocok dengan Singto, dia benar-benar kandidat yang sempurna untuk menjadi donor, di samping hasil pemeriksaan medisnya juga sehat.

"Aku menemukan bahwa DNAmu dan Singto memiliki kecocokan, apa kau bisa menjelaskannya?" Tanya Pring. "Apakah sebenarnya kalian memiliki hubungan darah?"

Singto memelotot pada Krist, dia tidak percaya bahwa Krist secara diam-diam pergi untuk melakukan tes.

"Aku akan menjelaskannya nanti, apakah hasil tesnya sudah keluar?" tanya Krist pada Pring.

Bahasa Indonesia - Money Make Dream Come true (Complete)Where stories live. Discover now