Prolog

14.3K 483 6
                                    

"Menikahlah dengan saya!"

Perkataan seorang pemuda tampan nan gagah langsung membuat Hasna syabila terkejut sekaligus bingung. Tidak ada angin tidak ada hujan bahkan petir di siang bolong, tiba-tiba ia di ajak nikah oleh seorang pemuda tampan.

Mungkin bagi orang lain ini merupakan suatu yang patut di banggakan. Tapi tidak dengan Hasna, ia merasa heran dan takut dengan pemuda di depannya itu. Mereka tidak saling kenal tapi entah kenapa pemuda tersebut langsung mengajak ia menikah, mana ekpresi yang dia tunjukan sangat datar, terkesan cuma main-main belaka.

Hasna sedikit memundurkan tubuhnya, ia mulai merasa takut dan bersiaga mana tau pemuda tersebut adalah seorang penjahat yang sedang mencari mangsa. Namun Hasna tidak mau berburuk sangka kepada pemuda tersebut.

"Menikahlah dengan saya!" pemuda tersebut mengulang perkataan nya tadi dengan ekpresi datar.

Hasna menautkan kedua alisnya bingung. "Kamu sehat? Kenapa ngajak aku nikah? Apa kita pernah kenal sebelumnya?" tanya Hasna bertubi-tubi.

Pemuda tersebut menghela napas pelan. "Azka."

"Eh?" Hasna kembali terkejut.

"Azka. Nama saya Azka, mulai hari ini saya akan jadi suami kamu," tegas pemuda tersebut yang langsung membuat Hasna terkejut.

"A-apa? S-suami?" tanya Hasna.

Azka mengangguk pelan. "Ini perintah."

"Engga!" tolak Hasna tegas.
"Aku gak kenal sama kamu, lagian aku masih sekolah, aku punya cita-cita yang harus aku kejar. Kalau pun aku nanti menikah, itu bukan sama kamu, engga kenal juga langsung ngajakin nikah, ck."

Azka langsung menatap tajam ke arah Hasna. "Ini perintah! Saya tidak peduli sama penolakan kamu."

"Engga! Aku gak mau. Tolo---mmmpphhhh."

Azka langsung membungkam mulut Hasna, setelah itu ia berbisik di telinga gadis itu. "Kalau mau selamat, turuti perkataan saya barusan."

Hasna menegang di tempat, untuk pertama kalinya Hasna di ancam seperti ini. Terpaksa Hasna mengangguk pelan menuruti perkataan pemuda tersebut.

Melihat gadis di depan nya itu nurut langsung membuat Azka tersenyum puas.

"Good girl!" Azka mengusap pelan rambut Hasna.

Setelah itu Azka membawa Hasna dengan mobil milik nya.

Dari sini perjalanan cerita mereka di mulai, sebuah kisah yang tidak akan terlupakan sampai kapan pun.

Hasna syabila, seorang gadis kutu buku dengan kacamata dan penampilan nya yang cupu terpaksa menikah dengan seorang pemuda tampan nan gagah bernama Azka yang tidak ia kenali sebelum nya.

Banyak cerita terjadi yang tidak akan di sangka-sangka sebelum nya oleh Hasna. Banyak rahasia yang akan terungkap setelah pernikahan ini.

-----

...TBC...

PROLOGNYA CUKUP SEGINI AJA DEH GUYS!

NANTIKAN CERITA SELANJUTNYA

.INI SQUEL LOVE IN MISSION.

...HAPPY READING...

WEDDING MISSION ✅ [SELESAI]Where stories live. Discover now