Kesalahan 36: Kata Ganti Ku-, Kau-, -Ku, -Mu, dan -Nya

796 56 1
                                    

H-3 CLOSE ORDER! Segera pesan bukunya dan ikut bergabung dalam writingf sharing bersama penulis dan editor kece. Yuk!

Masih edisi terbatas, ya. Buku ini hanya bisa dipesan online. TIDAK ADA di toko buku dan hanya bisa dibeli saat preorder. Jadi, buruan beli! Jangan sampai ketinggalan lagi, ya. Yang sudah membeli buku ini saat preorder pertama bilang PUAS dengan buku ini.

 Yang sudah membeli buku ini saat preorder pertama bilang PUAS dengan buku ini

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Preorder kedua ini sampai dengan tanggal 30 November. Ditunggu pesanan kamu. Dijamin nggak akan rugi!

Oh ya, akan ada WRITING GUIDE dan WRITING CLINIC nanti bulan Desember bagi yang punya bukunya. Insya Allah diinfoin Senin di akun instagram saya (at)justgita. Pantengin, ya. Follow Instagram saya untuk info-info terbaru atau sharing soal kepenulisan juga.

***

Pasti sudah tahu, kan, fungsi kata ganti? Untuk menggantikan orang, benda, dan sesuatu yang dibendakan sebagai ganti kepemilikan atau kepunyaan. Tujuannya tentu untuk membuat kalimat lebih efektif dengan menghindari pengulangan.

Tidak ada kesalahan yang pernah dilakukan penulis Wattpad, kecuali yang benar-benar masih pemula dan belum mengerti aturannya untuk penulisan ku-, kau-, -ku, -mu dan - nya.

Kata ganti ku- ditulis serangkai dengan kata di belakangnya.

Contohnya:

- Semua yang kulakukan ini demi bisa bersamamu.

- Sudah kuputuskan untuk menikah dengannya dua bulan lagi

Pun dengan kata ganti -mu, -ku, dan, -nya yang ditulis serangkai dengan kata di depannya. Contohnya:

- Aku bisa melihat kegigihanmu menjadikan gadis itu milikmu.

- Rumahku tidak jauh dari sini jika kau mau mampir.

- Perpisahannya dengan pria itu perlahan menghancurkannya.

Namun, hanya segelintir yang tahu bahwa aturan penulisan untuk kata ganti kau- sama dengan kata ganti ku-. Penulisannya serangkai dengan kata di belakangnya. Contohnya:

- Apa saja yang kautahu tentang masa lalu kekasihku?

- Aku akan menagih kejutan yang kaujanjikan dihari ulang tahun pernikahan kita.

Selain itu, ada beberapa aturan lainnya terkait kata ganti -ku, -mu, dan -nya. Penjelasan selengkapnya silakan lihat dibuku. Segera pesan, ya.

***

45 Kesalahan Penulis WattpadWhere stories live. Discover now