I'am Cry, Jungkook (Chapter 4)

7.2K 656 195
                                    

"Bisakah waktu berhenti? Bisakah aku menulikan pendengaran dan membutakan penglihatanku? bisakah? Aku ingin hal itu terjadi sekarang... saat aku tahu kalau dia tak mengenalku, dia bilang dia tidak tahu siapa aku, dia bilang dia tidak ingat aku... hiksss... rasanya sangat sakit, lebih sakit dari pada penyakitku kambuh... rasanya sakit saat orang kau sayangi melupakanmu atau tidak mengingatmu sama sekali, sakit... sangat sakit. Bahkan saat aku memukul dadaku sekeras apapun rasa sesak dan sakit tetap tidak hilang... Kookie, kenapa kau melupakan hyungmu... Kookie ini sakit sungguh sakit dik... sakit hikss..."

-Kim Taehyung-

................

(Author ***POV)

(Flashback"""ON)

"Kookie...kookie..."

Terdengar gumaman dari seorang namja remaja tampan yang terbaring lemah di atas ranjang rumah sakit dengan kepala yang diperban. Meski suaranya lirih dan sedikit serak, namun dapat di dengar oleh seorang remaja tampan dengan rambut hitamnya. Yang baru saja bangun dari tidurnya saat mendengar suara berat itu.

"Ehh....kau sudah sadar rupanya..." Seokjin mengulas senyumnya saat melihat namja yang ditungguinya kini telah siuman.

Perlahan kelopak mata itu membuka, samar-samar ia melihat seseorang di depannya.

"Kookie, kau kah itu?" tanya Taehyung yang mengira kalau seseorang di yang duduk disampingnya adalah adiknya, karena penglihatannya yang masih kabur.

"Ah...bukan aku Seokjin, apakah ada yang sakit? Atau aku panggil dokter?" Seokjin terus meluncurkan berbagai pertanyaan bertubi-tubi ke arah Taehyung.

Taehyung menggeleng pelan, dengan ekspresi datar dan tatapan bingungnya karena ia kini berada di tempat aneh.

"Dimana aku?" tanya Taehyung ke arah Seokjin.

"Kau ada dirumah sakit, waktu itu aku menemukanmu pingsan di pinggir sungai makanya aku membawamu ke sini..." jelas Seokjin tak lupa mengulas senyumnya.

When My Last Time (Sad Story Kim taehyung) [END] √Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang