25: Hujan Dan Kenangan Yang Tersampaikan

931 23 7
                                    

Terima kasih buat yang masih nunggu cerita ini sampai ending😭❤️kalian berharga banget bagi author. Selamat membaca semoga suka, ya. Jangan lupa baca cerita author yang lainnya yang masih lengkap ya.

1. Berdiri Sendiri
2. Cowok Cupu Itu Suamiku
3. Ruang Depresi
4. POSSESSIVE COGAN
5. Alansa: King Blue Moon

Jika ada Narasi/dialog bergaris miring, itu adegan Flashback, ya. Terima kasih.

"Jangan menjauh dan pergi lagi, aku tidak ingin kehilangan lagi, entah itu yang kesatu kali, kedua kali atau bahkan kesekian kali

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

"Jangan menjauh dan pergi lagi, aku tidak ingin kehilangan lagi, entah itu yang kesatu kali, kedua kali atau bahkan kesekian kali. Aku berbicara sesuai kata hati yang aku rasa, aku tidak ingin menyesali sesuatu yang nantinya mungkin akan terjadi."
***

Langit sore hari ini menggelap dan dilengkapi oleh kilat meski terlihat samar-samar, padahal dari tadi pagi hingga siang hari cuacanya terlihat terang benderang. Entah ada apa kini malah sebaliknya, hawa dingin pun mulai menyelimuti, namun, Januari masih belum menemukan Februari.

"Harus bisa nemuin Februari, gimana pun caranya." Tekad Januari begitu bulat, ia masih terus mencari sahabat dekatnya itu. Bahkan sampai di setiap jalan atau gang yang ada ia telusuri sebisa mungkin, namun, tetap saja ia belum menemukan tanda keberadaan Februari, tentu itu tidak membuatnya menyerah begitu saja, akan berusaha.

Tiba-tiba terlintas jelas dalam pikiran Januari, mengenai sesuatu jawaban dari pertanyaan yang pernah Januari tanyakan pada Februari, bisa saja ini akan memberikan suatu petunjuk, ia pasti akan mendapatkan jawabannya.

Malam hari yang terasa menyejukkan hati dan juga pikiran, baik itu Januari maupun Februari, sama-sama merasa bahagia. Entah kenapa malam hari ini seperti malam yang sangat beda dari sebelumnya karena keduanya terlihat dekat satu sama lain, tidak ada yang menghalangi kebersamaan keduanya.

 Entah kenapa malam hari ini seperti malam yang sangat beda dari sebelumnya karena keduanya terlihat dekat satu sama lain, tidak ada yang menghalangi kebersamaan keduanya

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
Januari Untuk Februari [OPEN PO] Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang