4

83.1K 8.2K 390
                                    

HAPPY READING

HAPPY READING

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

.........

Hari ini adalah hari selasa. Hari dimana ia menjadi murid baru di SMA Lorentina.

Ia sedang berkaca di depan cermin nya sambil merapikan dasi di baju nya.

Ia sedang berkaca di depan cermin nya sambil merapikan dasi di baju nya

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Letta meringis melihat penampilan sendiri. Dirinya berfikir pasti hari ini ia sangat kelihatan mencolok di sekolah baru nya.

Bagaimana tidak? Baju hari selasa di SMA Lorentina adalah Bawahan navy dan baju putih dengan uniform navy yang menutupi baju putih. Namun dirinya jelas terlihat berbeda. Walaupun memang terlihat mirip karena warnanya sama, namun ia pasti akan menjadi sorotan.

"Ah bodo amat lah, orang gue murid baru!" Ucap nya lalu mengambil Tas yang ia taruh di Tempat tidur, tak lupa mengambil Skateboard karena ia akan mengenakannya untuk pergi ke sekolah.

Ia sangat senang karena jarak dari rumah tidak terlalu jauh, jadi ia bisa menggunakan kesayangannya tersebut.

Letta berjalan keluar dari kamar dan berpapasan dengan adeknya.

"Gila Ta! Baju lo keren parah!" Puji Nevan dengan heboh lalu memegang pundak Kakaknya, Letta.

Letta menjitak kening Nevan membuat Nevan meringis. "Norak banget lo! Makanya pindah ke London. Nyesel kan, lo nggak ikut gue?"

Dulu pada saat Letta akan pindah ia mengajak Nevan untuk ikut pindah dengannya ke London. Namun Nevan menolak keras untuk ikut.

"Ntar deh gue kuliah disana!" Ucap Nevan entah itu serius atau tidak. Pandangan Nevan menatap apa yang di bawa Letta. Lo kok bawa Skateboard ke sekolah? Nggak boleh bego!" Lanjutnya.

"Gue mau berangkat pake ini bukan buat gaya. Gue biasa pake ini kalo disana!" jawab Letta membuat Nevan mengangguk paham.

"Gue pinjem dong Kak Tata," Ucap Nevan dengan nada memohon.

CARLETTAWhere stories live. Discover now