PROLOG

1.5K 106 0
                                    

"Terkadang musuh paling dekat adalah teman paling akrab"

"Jika aku tahu dengan mata ini aku akan kehilanganmu, maka akan lebih baik kalau aku buta selamanya"

"Mencintai seseorang yang berbeda alam jauh lebih menyakitkan daripada kematian itu sendiri"

"Dipaksa dewasa oleh keadaan, dan luka yang terbiasa itulah definisi ikhlas yang sebenarnya"

"Kita adalah 4 mata 2 hati 1 cinta dengan dunia yang berbeda"

"Bahkan dunia pun menentang kita untuk bersama"

"Kamu seperti malaikat yang menjelma manusia kemudian menjalin asmara hingga membuat aku dan kamu menjadi kita"

"Jika memilikimu adalah sebuah mimpi, maka aku akan rela untuk tidur selamanya"

"Kita usai sebelum dimulai"

"Netra berarti mata, maka sebut saja ini sebagai NETRA DAN LUKANYA"

Netra dan Lukanya (TELAH TERBIT)Donde viven las historias. Descúbrelo ahora