part 33 - unconditional

87.9K 6.1K 154
                                    

Happy reading

♡♡♡♡


Dominic tersenyum dikala tangannya sibuk menandatangani beberapa berkas. Bukan isi berkas itu yang membuat seorang Dominic tersenyum, melainkan dua orang yang sekarang ada di apartments miliknya.

Ia terbiasa hidup sendirian, tentu suasana nya tenang dan sepi, tapi sekarang tidak lagi.

suara dua perempuan saling bersahutan setiap harinya. Membuat suasana kediaman miliknya tidak lagi sepi.

Keysha yang ia kenal dulu adalah wanita yang lugu, pendiam dan penakut. Tapi sekarang wanita itu sedikit berubah.

Keysha yang sekarang lebih terbuka, ceria dan tidak sependiam dulu, walaupun masih terlihat takut dengan dirinya. Yaa sedikit, karna Keysha yang sekarang sudah berani menjawab dirinya.

Keysha dan Sy tidak terlihat seperti ibu dan anak, karna dua orang itu suka sekali berdebat dalam hal apapun, dan Dominic sangat menyukai ketika kedua perempuan itu saling adu bacot, mereka tarlihat sangat lucu dan menggemaskan.

Lamunan Dominic buyar ketika pintu ruangannya terbuka.

"Maaf, pak. Mengganggu. Diluar ada nona Veronica Adam ingin bertemu dengan anda" kata sekertaris Dominic.

"Biarkan dia masuk" Jawab Dominic datar. Wanita itu kalau dilangsung diusir hanya akan menimbulkan keributan.

Lalu masuk sang model papan atas dengan pakaian yang selalu seksi.
"Hai darling. I miss you.."

Ketika Vero ingin memeluk Dominic, pria ini menepisnya dengan kasar.

"Why.." Vero terlihat terkejut.

"Dont touch me!"

"Why? I'm your girlfriend"

"We are never get relationship" sinis Dominic

"Are you kidding me.." sahut Vero mulai tersulut emosi.

"Get out!" Usir Dominic.

Veronica merogoh tasnya lalu mengeluarkan sebuah test pack.
"Im pregnant"

Dominic tersenyum meremehkan.
"And I know, that's not my kid"

"This your" tekan Veronica.

"Jangan memancingku, Vero. Karna kamu akan menyesal nantinya" tajam Dominic. 

"Aku tidak perduli! Aku akan mengatur  pernikahan kita!"

Dominic semakin emosi.

"Jangan berani macam-macam!"

Veronica tersenyum sinis.

"Apa kamu ingin aku mengumumkan ini kepada media? Atau kamu ingin aku mendatangi kedua orang tuamu, lalu mengatakan kalau putranya telah menghamiliku" ancam Veronica.

"Jika kamu berani melakukannya, jangan salahkan aku. Kalau kejahatan orang tuamu akan terbongkar. Atau photo dan videomu tengah bercinta dengan pria paruh baya juga akan tersebar" terang Dominic penuh kemenangan.

Dominic With The Baby GirlWhere stories live. Discover now