Chapter 65

1.7K 64 2
                                    

"ZOELINE ADA DAFFA NIH"teriak ayah.

Zoe yang sedang bermain handphone nya langsung bangkit. "Ngapain malem malem kesini coba"gumamnya.

"Tumben"kata Zoe, duduk di depan Daffa.
"Gabut dirumah, nyokap pergi"balasnya.

"Ayah mau kemana?"tanya Daffa saat  melihat ayah membuka pintu rumah.
"Ke pos ronda, nemenin bapak bapak yang piket"jawabnya.

Zoe tertawa, jarang sekali ayahnya pergi keluar kecuali ke kantor.

"Gue bawa jajan tau"ujar Daffa.
"Mana?"tanya Zoe cepat, kalau urusan makanan Zoe tidak bisa melewatkan nya.
"Di motor"
"Ambil dong" Daffa mendengus, walaupun pada akhirnya ia tetap mengambilnya.

Hanya sebentar, Daffa sudah kembali duduk, kini mereka duduk berdampingan. "Lo lagi ga akur sama Varez ya?"tanya Daffa.
"Biasa aja"jawab Zoe.

"Minggu depan udah mulai sibuk, jangan lupa kita udah kelas 12, fokus"Zoe mengangguk.
"Jangan sampe keganggu gara gara cinta cintaan"Zoe mengangguk lagi.
"Jangan ngangguk ngangguk doang"

"Iyaaa Daffaaaaaaa"balas Zoe kesal.

"Hust diem"ucap Zoe saat melihat Daffa akan membuka mulutnya.
"Denger suara motor ga?"tanya Zoe.
Daffa menggeleng. "Ngga"

"Ada tauu"kata Zoe meyakinkan.
"Ng-"

Daffa tidak melanjutkan kalimatnya saat ada Alvarez yang masuk ke dalam rumah.

Tapi Alvarez tidak jadi masuk ke dalam rumah, ia membalikkan badannya, dan pergi keluar. "Rez"panggil Daffa keras.

"Bentar Daff"Zoe menyusul Alvarez.

"Kok ga jadi?"cecar Zoe, menyekal pergelangan tangan Alvarez.
"Takut ganggu"jawabnya datar.
"Ya ngga lah, ayo masuk"ajak Zoe.
"Gue mau pulang"katanya, melepaskan tangan Zoe.
"Masukk, duluuu"paksa Zoe.

"Jangan marahan teruss"ujar Zoe.
"Udah 3 hari tau"
"Yang bikin masalah siapa?"tanya Alvarez.
"Ga ada, kamunya aja yang aneh"balas Zoe kesal.

"Gue aneh?"Zoe mengangguk.

Alvarez pergi dari rumah Zoe. Zoe menghela nafasnya. Berjalan lesu, masuk ke dalam rumah. "Terus aja terus"gerutu Zoe.

"Alvarez ga jadi?"tanya Daffa.
"Ngga"jawab Zoe, mengambil salah satu makanan yang ada di kantong plastik.

"Alvarez sekarang ga ngomong sama gue lagi"celutuk Daffa.
"Apa jangan-jangan Lo berdua berantem gara gara gue ya?"

"Siapa yang berantem sii, lagian ngapain marah gara gara Lo doang"elak Zoe.
"Iya juga si, gue salah apa?"
"Nah makanya"

Lama mengobrol, saat ini Daffa sedang pamit untuk pulang, jam sudah menunjukkan pukul setengah sebelas malam. "Hati hati"Daffa mengacungkan jempol nya.

Daffa pergi, ayah pulang kerumah. "Kok pulang?"tanya Zoe.
"Ngantuk"jawabnya.
"Biasanya aja ngurusin kerjaan kantor sampe pagi"kata Zoe. Ayah terkekeh. "Itu mah udah jadi kewajiban ayah"
"Iya deh"Ayah terkekeh lagi.

Ayah menutup pintu. "Tapi ayah kan udah tua, ga cape ngurusin kerjaan kantor terus?"
"Tua tua gini, tapi semangat nya masih semangat anak muda"
"Zoe tauu, tapi kan ayah juga harus merhatiin kesehatan ayah"
"Makanyaa, kamu cepet nikah sama Alvarez, biar dia yang gantiin ayah"ujarnya.
"Zoe ga mau nikah muda"balas Zoe.
"Gamau nikah sama Alvarez juga"ucapnya pelan sekali. Tapi karena suasana yang sangat sunyi, ayah bisa mendengar nya. "Terus mau nikah sama siapa?"
Zoe menyengir. "Siapa aja yang penting setia" Ayah menyentil dahi Zoe pelan.

"Sana tidur, besok sekolah"Zoe mengangkat tangannya hormat. "Siap ayahanda". Tertawa, lalu berlari menuju ke kamarnya.

Bukan Zoe namanya jika tidak menyempatkan diri untuk menonton terlebih dahulu, minimal 2 episode, tapi kalo keterusan bisa sampai 5-6 episode. Tidak peduli menguap beberapa kali.

✨✨✨✨✨✨✨✨✨✨

Besperen 🙆🏻‍♂️

BestinyaAlexander
Kiw kiwww, keluar yukk, besok Sabtu nihh

SayaHidup
Halah besti besti👎🏼

BestinyaAlexander
Anda siapa ya?
Kok masuk ke grup perdamaian ini?

BestinyaAlexander mengeluarkan SayaHidup

BestinyaAlexander
WEEEE PADA DIMANA NIII??

SdahGantiNama
WC

BestinyaAlexander
Lagi beraq yaa??

SdahGantiNama
yoiiii

SedangTidur
jorok

SdahGantiNama
Ehh ayang Febby

BestinyaAlexander meninggalkan Obrolan
SudahTaken meninggalkan Obrolan

SdahGantiNama
Eh kok pada keluar?
Febbyyyyy

SedangTidur meninggalkan Obrolan

SdahGantiNama
SIALAN, APA INI YANG DINAMAKAN BESPREN??

SdahGantiNama menghapus Ruang Obrolan

Tak lama muncul notifikasi lagi.

BESPEREN 4EPER🥰

BestinyaAlexander
HALLO GUYS
read by 4

BestinyaAlexander meninggalkan Obrolan

SdahGantiNama
Mampus
Read by 3

SdahGantiNama meninggalkan Obrolan

SudahTaken menambahkan BestinyaAlexander, SdahGantiNama

SudahTaken
Ayo mainnn
Read by 4

Ohh jadi gini konsepnya???!

BestinyaAlexander
Ga gitu sayangkuuu, ayo keluar ayoo

MhrVrz
Mksdnya?

SudahTaken mengeluarkan MhrVrz

SudahTaken
HEH SIAPA YANG MASUKIN ALVAREZ KE SINI?!! NGAKU

SdahGantiNama
Daffa lah, siapa lagii

SudahTaken
DAFFAAAA

BestinyaAlexander
H3H3H3

SayaHidup menambahkan MhrVrz

SudahTaken
DIT?!!

SayaHidup
Why?

SdahGantiNama
Alvarez Mahardika selamat bergabung di Besperen 👏🏼👏🏼👏🏼

SedangTidur
Yeee nambah memberrrrr

SayaHidup
yeeeeeee🥳
Daffa mana nih?

BestinyaAlexander
Bentar lagi nyari emot
Yeeeeeeeeeeeeeee🥳👏🏼👏🏼🤩

SayaHidup
Zoe?

SudahTaken
Yeeeeee

BestinyaAlexander
Ayoo katanya mau keluar niiii

SdahGantiNama
Kuyyy, perayaan nambah member juga

SedangTidur
Ayooo, Alvarez yang traktir

MhrVrz
??

SedangTidur
okee sip, jam 8 yaaaaa

Zoe melempar bantalnya ke lantai. Kenapa coba Alvarez jadi ikut ikutan masuk besperen gini? Ya sebenarnya tidak masalah, tapi... Ya gitulah.

Me
DAFFAAA NEBENGG, GA MAU TAU

DaffaRaja
Oke, gue otw

Zoe mengganti pakaiannya. Lalu pergi turun ke bawah.









»»»»»♪«««««

HI~~~

&

BYE~~~

AlZoe [END]Where stories live. Discover now