Bab 57

36.3K 4.2K 268
                                    

2 bulan kemudian, 5 januari 2022

Gapura yang bertuliskan SMA MUDA BAKTI tampak didekor megah, bunga-bunga indah menjuntai rapi dari atasnya

Sedaritadi gapura itu tidak terlepas dari aktivitas lalu lalang orang-orang. mobil kelas atas sampai mobil kelas bawah turut serta meramaikan aktivitas, bahkan motor juga tak kalah banyaknya meramaikan aktivitas lalu lalang itu

iya benar, hari ini adalah acara perpisahan siswa kelas 12 SMA MUDA BAKTI. Setelah menimba ilmu selama tiga tahun....tibalah hari ini mereka akan memisahkan diri dari bagian keluarga besar SMA MUDA BAKTI

UASBN yang berlangsung selama tujuh hari dihari kemarin merupakan syarat dari akhir pendidikan mereka di SMA MUDA BAKTI ini, karena UN sudah dihapuskan. Dan sekarang mari berpesta untuk merayakan terlaksananya UASBN

kini jam sudah menunjukkan pukul 08.00 wib, dan sedaritadi para siswa sudah sepenuhnya berdatangan dengan menggandeng orangtua masing-masing

pun begitu juga dengan saras, ia terlihat berjalan ditengah lapangan dengan kebaya elegan yang di desain khusus untuk mereka satu kelas, saras tampak sangat indah dengan kebaya itu, kecantikannya terekspos sempurna

ohiya, saras berjalan dengan diapit orangtuanya disisi kiri dan kanan, menampakkan look keluarga bahagia seutuhnya. Mereka bertiga berjalan beriringan dengan wajah dihiasi senyum masing-masing

Adwan ? ia akan menyusul nanti di jam 09.00, sekarang ia sedang mengantarkan sebuah berkas penting ke kantornya, hanya mengantar saja, sehabis itu ia akan langsung menyusul saras

Benak adwan, perpisahan saras ini harus menyisakan moment indah, sebagai penebus atas perpisahannya yang kacau kemarin ulah kakaknya, bahkan sampai mengancam rumah tangganya dengan istrinya

.......

Sekarang saras sudah bersama dengan dua sahabatnya, vanya dan tania. Orangtua saras sudah masuk duluan ke aula bersama dengan orangtua vanya......mereka adalah rekan kerja yang sudah merambah persis keluarga

Kini jam sudah menunjukkan pukul 8.30 wib, setengah jam lagi acara akan dimulai.....jam 09.00 wib. Tiba-tiba terdengar suara riuh dari depan gerbang, persis orang-orang yang sedang mengerumuni sesuatu

Saras, vanya, dan tania yang berada ditengah lapangan....tentu saja menoleh kaget ke arah gerbang, yang benar saja....mereka mendengar teriakan-teriakan yang sangat akrab ditelinga

"aaaa gus adwan"

"aaaa gus adwan, kenapa datang  ?"

"apa ini mimpi ?, huwaa mas suami"

"guss adwan i love you "

"woi sejak kapan siswa sekolah kita punya hubungan keluarga dengan gus adwan"

"woi....yaAllah, gus adwan keluarga siap heh dari sekolah kita ?, kok aku ngga tau"

"gus adwan cuma ngisi acara woi, bukan keluarga siapa-siapa"

"yakali siswa sekolah kita ada hubungan keluarga sama gus adwan, cuma undangann woiii, buat ngisi acara"

"huwaa the best bangett sih panitia acara....segala ngundang mas ganteng"

"minggir...minggir, gue mau kenalain ke emak calon mantunya"

Mendapati semua pemandangan itu, saras tertunduk seketika, seperti enggan menyaksikan itu semua. Pun vanya dan tania yang menyadari perubahan sikap saras....langsung mengusap-usap bahu saras, mencoba menenangkan

Saras tidak berharap lebih akan disapa adwan, layaknya kejadian beberapa bulan yang lalu, pas acara maulid

"udah ah, yok pergi" ucap saras ke vanya dan tania sambil mengembangkan senyum tipis

Mas Santri, I Love U [TELAH TERBIT]Where stories live. Discover now