🌟Part 36🌟

1.1K 69 9
                                    

Malang,2 Desember 2018.

Hari pertama PAS.

Axel dan Ukhti datang ke Sekolah lebih Awal.Mereka ingin mencari tempat duduk,Karena hari ini hari pertama Pelaksanaan PAS.Mereka menuju Lobi,Menuju papan daftar kelas PAS.Sesampainya disana,Axel mencari Kelasnya dan Ukhti pun mencari hal yang sama seperti Axel.Setelah ketemu,Axel berguman saja.Ketika Mengetahui kelasnya bersama Kelas 10 Ips 1.Sedangkan Ukhti,ia senang sekali.Karena bisa satu kelas dengan Salsa,Yaitu kelas 12 Mipa 2.

"Yahhh,Aku sama kelas 10 Ips 1 lagi,Kelasnya di Ujung lagi.Di Kelas 12 Kebahasaan 3,kan malesin." Sahut Axel sambil menghela napas yang agak berat.

Ukhti itu tersenyum pada Axel.Melihat Ekspresinya,yang begitu Malas ketika mengetahui Kelasnya bersama Kelas Ips.

"Kenapa emangnya kalau sama Kelas Ips atuh? Phobia amat sama kelas Ips." Seru Ukhti.

"Ya bukannya Phobia si,tapi males aja." Jawab Axel.

"Sudah,lebih baik kita ke kelas masing-masing.Kan bisa sekalian belajar,Mumpung masih ada waktu sedikit." Sahut Ukhti.

"Oke deh.Nanti tunggu Aku di depan Ruang
PAS kamu ya.Aku jemput kesitu." Jawab Axel.

Mereka pun akhirnya berpisah,Axel menelusuri setiap Lorong kelas.Keadaan masih sepi,Ruang PAS Axel berada Diujung Utara sekolah.Butuh 10 menit untuk sampai disana.Sesampainya disana,Axel melihat daftar nama dan tempat duduk.Axel menghela napas,Ia duduk bersama Perempuan.Elvaretta Myria Nuoshafarina,itulah nama yang tertera pada Papan Nama di depan kelas.Axel memasuki kelas,di kelas hanya ada Alexandria dan Kinan,Yang tengah belajar bersama.Axel Duduk di depan mereka,kemudian Axel mengambil Ponselnya dan Tangannya mulai mengetik.

WhatsApp

Me
Assalamualaikum Ukhti😊

Ukhti Lian
Wa'alaikumsalam😁
Ada apa xel?

Me
Kamu duduk sama siapa?

Ukhti Lian
Saya duduk sama Kak Azkia
Antum duduk sama siapa?
Laki-laki atau perempuan nih?😂

Me
Aku duduk sama perempuan coba😭
Namanya Juga aneh pula😟

Ukhti Lian
Jaga diri aja
Nama itu pemberian Orang tua
Antum jangan bilang aneh atuh🤣

Me
Lha coba Namanya masa gini
Elvaretta Myria Nuoshafarina😂
Gimana gak aneh

Ukhti Lian
Hust Antum jangan gitu😟
Ya udah dulu ya
Saya masih ingin belajar
Antum jangan lupa belajar juga.
Assalamualaikum😄

Me
Baiklah Ukhti
Wa'alaikumsalam

*Read

🌟🌟🌟

Axel memasukan ponselnya ke dalam tas,lalu mengambil Buku Bahasa Indonesia.Karena hari ini,Mapel yang Uji kan ada 3.Yaitu Bahasa Indonesia,Sejarah Indonesia,dan Seni Budaya.Axel mulai membaca setiap bab pada Mata pelajaran tersebut.Ketika sedang Fokus membaca,Tiba-tiba ada kelas 10 yang masuk ke dalam kelas.Kemudian memperhatikan setiap meja,mencari tempat duduknya.Dialah Elvaretta,Ia duduk di samping Axel.Kemudian meletakkan tasnya di atas meja,lalu Menyapa Hangat Axel.

Panggil Saja Ukhti (TAMAT)✔Where stories live. Discover now