#StopBullying Menegur Secara Baik

43 0 0
                                    

Halo ...

Hari ini, kita akan menyimak tentang, apa sih yang mesti kita lakukan jika melihat bullying?

Sebagai defender, tentunya hati kita tergerak untuk menghentikan bullying kan?

Nah, bagaimana cara yang baiknya?

Silakan disimak ...

Manusia memanglah tempatnya salah dan lupa

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.


Manusia memanglah tempatnya salah dan lupa.

Saat ini, perbuatan salah, salah satunya bullying, sering terjadi di internet, atau kalau berdasarkan tipe bullying yang kemarin sudah dibahas, ialah cyber bullying

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.


Saat ini, perbuatan salah, salah satunya bullying, sering terjadi di internet, atau kalau berdasarkan tipe bullying yang kemarin sudah dibahas, ialah cyber bullying.

Di media sosial, banyaaak sekali kita temui komentar negatif bertebaran, entah bertujuan untuk mempermalukan dan mencemooh, atau mungkin ditujukan untuk mengingatkan, tapi jatuhnya malah merendahkan dan menjatuhkan (cyber bullying)

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Di media sosial, banyaaak sekali kita temui komentar negatif bertebaran, entah bertujuan untuk mempermalukan dan mencemooh, atau mungkin ditujukan untuk mengingatkan, tapi jatuhnya malah merendahkan dan menjatuhkan (cyber bullying).

Di media sosial, banyaaak sekali kita temui komentar negatif bertebaran, entah bertujuan untuk mempermalukan dan mencemooh, atau mungkin ditujukan untuk mengingatkan, tapi jatuhnya malah merendahkan dan menjatuhkan (cyber bullying)

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Jika kita melihat komentar-komentar kasar dan menegurnya dengan kasar pula, tentunya komenan malah melebar.

Orang yang kita tegur belum tentu mau menyadari kesalahannya, yang ada bisa-bisa malah balik berkomentar kasar

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Orang yang kita tegur belum tentu mau menyadari kesalahannya, yang ada bisa-bisa malah balik berkomentar kasar. Orang itu akan defensif dan membela diri.

 Orang itu akan defensif dan membela diri

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Lalu bagaimana?

Maka, tegurlah orang itu dengan baik-baik. Tegurlah dengan perkataan lemah lembut yang tidak menyakitkan dan menyudutkan. Sebagaimana Allah berfirman untuk menasihati dengan lemah lembut agar orang yang dinasihati sadar dan takut. Nabi saja yang drajatnya lebih tinggi dari manusia lainnya diperintahkan untuk berlemah-lembut. Nah, kita yang bukan siapa-siapa ini tidaklah pantas menghujat seseorang yang berbuat salah. Siapa kita?

Kemudian, jika orang yang kita tegur menolak teguran, tidak usah berdebat. Tugas kita hanya mengingatkan/menasihati sebagaimana yang diperintahkan-Nya. Biar Tuhan yang menggerakkan hatinya untuk sadar.

Dan yang terpenting, gunakanlah etika menasihati.

Dan yang terpenting, gunakanlah etika menasihati

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Aamiin ...

Nah, kalau perbuatan salah seseorang telah melanggar hukum, laporkan ke pihak berwajib

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Nah, kalau perbuatan salah seseorang telah melanggar hukum, laporkan ke pihak berwajib.

Kita tidak berhak menghakimi.

Jika kita lebih suka menegur dengan kasar untuk menjatuhkan moral dan merendahkan, bukan karena ingin menyadarkan perbuatan salah yang dilakukan, hal itu sama saja bullying

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Jika kita lebih suka menegur dengan kasar untuk menjatuhkan moral dan merendahkan, bukan karena ingin menyadarkan perbuatan salah yang dilakukan, hal itu sama saja bullying.

Jadi, pilih mana?

Menegur dengan baik yang In Sya Allah akan mendatangkan kebaikan pula, atau menegur dengan kasar yang Wallahu A'lam malah menimbulkan keributan.

Nah, begitulah cara yang bisa kita lakukan jika melihat dan ingin menghentikan bullying. Semoga bisa membantu ya.

Teruntuk siapa pun yang pernah/sedang mengalami bullying, tetap semangat ya! Jangan menyerah karena bullying. Kalau ada kesempatan, lawan. Kalau butuh bantuan, jangan sungkan. Masa depan yang indah menantimu, kawan. 💜

© Art by: @studiodjiwa

#StopBullying
#StopBully2021
#SopanSantunBudayaKita
#Educate2Eradicate

SunVampire,


7/5/21.

Celengan PengetahuanTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang