#StopBeingSeksis Seksisme

42 3 0
                                    

Apa kalian masih sering mendengar ...

"Kamu kan perempuan, kok gabisa masak?"

"Ngapain sih sekolah tinggi-tinggi, nanti juga ngurus anak."

atau mungkin,

"Kamu kan laki-laki, kok nangis?"

"Kamu laki-laki apa bukan, kok nggak suka nonton bola?"

... adalah sedikitnya kata yang sering mampir di telinga kita. 😖😢

Apakah kalian sadar?

Dengan membiarkan ini terus terjadi, kita telah menciptakan lingkungan yang tidak sehat baik untuk diri kita sendiri dan orang lain.

Apakah kita sadar?

Dampak apa yang akan kita rasakan dengan membiarkan ini menjadi sesuatu yang 'wajar' untuk dilakukan?

Menurut kalian, apakah hanya laki-laki yang pantas untuk menjadi pemimpin?

Mereka sering berkata, bahwa laki-laki memiliki pikiran yang lebih rasional daripada perempuan.

Perempuan identik dengan sifat lemah lembut, memiliki sifat yang sensitif dan mudah bersimpati, intinya gak cocok deh kalau jadi pemimpin yang dituntut untuk selalu tegas dalam bertindak!

Eits! Kalian tau nggak sih, itu adalah pemikiran yang seksis!

Baik laki-laki maupun perempuan, memiliki kapabilitas yang sama untuk menjadi pemimpin.

Yuk, mulai ubah pemikiran kita agar tidak terjebak dalam pemikiran seksis!

Nah, apa itu seksisme?

Nah, apa itu seksisme?

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Apakah kalian sudah memahami definisi dari perlakuan seksis?

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.


Apakah kalian sudah memahami definisi dari perlakuan seksis?

Pernahkah kalian bertanya-tanya, bagaimana sih contoh dari perlakukan seksis itu?

Agar kalian tidak terjebak lagi untuk melakukan perlakuan-perlakuan seksis dari segi ucapan, berikut adalah contoh-contoh yang perlu banget untuk kalian hindari ya, teman-teman. Karena, disadari atau tidak, kita sering mendengarkan hal itu di telinga kita.

Celengan PengetahuanWhere stories live. Discover now